Namaku sampah. Aku manis dan wangi seperti dosa-dosa umat manusia.
**
Mengunjungi sebuah desa bernama Pucung di mBrebah, Sleman, Yogyakarta. Tepatnya sebelum Piyungan. Saya bertemu mas Andre Nur Latief, beliau seorang Ketua RT. Kami berbincang banyak tema seputar kehiduapan sosial masyarakat...
Jumat, 16 Agustus 2024, kami berkumpul di emperan rumah. Teman-teman datang untuk obrolan sore. Aku menyuguhkan teh. Jumat yang sudah sibuk di jalan-jalan. Para warga bakal mengadakan “tirakatan”.
Teman-teman agak kesusahan sampai rumah, jalan-jalan banyak yang ditutup. Sore itu obrolan...